Indonesian

Slovakian

Galatians

2

1Empat belas tahun kemudian, saya kembali ke Yerusalem bersama Barnabas, serta membawa Titus juga.
1Potom po štrnástich rokoch som zase odišiel hore do Jeruzalema s Barnabášom pojmúc so sebou aj Títa.
2Saya pergi ke Yerusalem sebab Allah sudah menyatakan kepada saya bahwa saya harus pergi. Dan dalam suatu pertemuan yang khusus dengan pemimpin-pemimpin di sana, saya menjelaskan Kabar Baik yang saya beritakan kepada orang-orang bukan Yahudi. Sebab saya tidak mau usaha saya yang dahulu, maupun yang sekarang, hanya sia-sia.
2A išiel som tam podľa zjavenia a predložil som im evanjelium, ktoré kážem medzi pohanmi, ale súkromne tým slovutným, či azda nebežím nadarmo alebo či som nadarmo nebežal.
3Titus, yang menemani saya, adalah seorang Yunani, tetapi ia tidak dipaksa mengikuti peraturan sunat,
3Ale ani Títus, ktorý bol so mnou, súc Grék nebol prinútený dať sa obrezať,
4meskipun ada orang-orang yang mendesakkan hal itu. Mereka adalah orang-orang yang menyelundup ke dalam golongan kita dan menyamar sebagai saudara. Mereka masuk dengan diam-diam untuk menyelidiki kebebasan yang ada pada kita karena kita bersatu dengan Kristus Yesus. Mereka mau mengembalikan kita pada keadaan yang semula sebagai hamba,
4ale pre vlúdivších sa falošných bratov, ktorí postranne vošli vyšpehovať našu slobodu, ktorú máme v Kristu Ježišovi, aby si nás podmanili,
5tetapi kami tidak menyerah sedikit pun kepada mereka, karena kami mau menjaga supaya Kabar Baik itu tetap murni untuk kalian.
5ktorým sme neustúpili ani na chvíľu, tak aby sme sa im boli poddali, aby pravda evanjelia zostala povždy u vás.
6Namun demikian, tidak ada hal-hal baru yang dituntut dari saya oleh orang-orang yang dianggap terpandang--bagi saya tidak ada bedanya kalau mereka terpandang atau tidak, sebab Allah tidak memandang muka.
6A od tých, ktorí sa zdajú byť čímsi - akí boli kedy, nič ma je potom; Bôh nehľadí na osobu človeka -, lebo mne tí, ktorí sa to zdajú byť čímsi, ničoho nepridali;
7Sebaliknya, orang-orang yang dianggap terpandang itu mengakui bahwa Allah sudah menugaskan saya untuk memberitakan Kabar Baik kepada orang bukan Yahudi, sama seperti Ia sudah menugaskan Petrus untuk memberitakan Kabar Baik itu kepada orang Yahudi.
7ale naopak, vidiac, že som poverený evanjeliom u neobriezky jako Peter u obriezky,
8Sebab Allah yang memberikan kepada Petrus kemampuan untuk menjadi rasul orang Yahudi, memberikan juga kepada saya kemampuan untuk menjadi rasul orang bukan Yahudi.
8lebo ten, ktorý pôsobil Petrom čo do apoštolstva medzi obriezkou, pôsobil aj mnou čo do pohanov,
9Yakobus, Petrus dan Yohanes, yang nampaknya menjadi pemimpin-pemimpin jemaat, mengakui bahwa Allah telah memberikan kepada saya tugas khusus ini. Maka mereka berjabat tangan dengan Barnabas dan saya sebagai tanda persahabatan. Lalu mereka dan kami setuju bahwa kami akan bekerja di antara bangsa-bangsa yang bukan Yahudi, dan mereka di antara orang Yahudi.
9a poznajúc milosť, ktorá mi je daná, Jakob, Kéfaš a Ján, ktorí sú považovaní za stĺpy, podali mne i Barnabášovi pravice spoločenstva, aby sme my pracovali medzi pohanmi a oni medzi ľudom obriezky,
10Satu-satunya permintaan mereka ialah supaya kami memperhatikan orang miskin. Dan saya justru senang melakukan hal itu.
10len vraj aby sme pamätali na chudobných, čo som sa tiež práve usiloval robiť.
11Ketika Petrus datang ke Antiokhia, saya menentang dia terang-terangan, sebab tindakannya salah.
11Ale keď prišiel Peter do Antiochie, priamo do tvári so sa postavil proti nemu, pretože bol hoden odsúdenia.
12Mula-mula ia duduk makan bersama-sama dengan saudara-saudara yang bukan Yahudi. Tetapi setelah orang-orang utusan Yakobus tiba, ia menjauhkan diri dari saudara-saudara bukan Yahudi dan tidak mau lagi makan dengan mereka, sebab takut terhadap orang-orang yang mau agar semua orang disunat.
12Lebo prv, než boli prišli niektorí od Jakoba, jedal spolu s pohanmi. Ale keď prišli, uťahoval sa a oddeľoval bojac sa tých z obriezky.
13Saudara-saudara Yahudi yang lain juga turut bersikap munafik seperti Petrus, sehingga Barnabas pun terpengaruh untuk bersikap seperti mereka.
13A s ním spolu pokrytecky robili aj ostatní Židia, takže aj Barnabáš bol spolu zavedený ich pokrytectvom.
14Begitu saya melihat bahwa mereka tidak bersikap sesuai dengan kebenaran Kabar Baik itu, saya berkata kepada Petrus di depan semua orang yang hadir di situ, "Kalau Saudara sebagai orang Yahudi sudah hidup seperti orang bukan Yahudi, mengapa Saudara sekarang mau memaksa orang-orang lain hidup seperti orang Yahudi?"
14Ale keď som videl, že nekráčajú rovno pri pravde evanjelia, povedal som Petrovi pred všetkými: Ak ty, súc Žid, žiješ pohansky a nie židovsky, prečo potom nútiš pohanov prijať židovský spôsob života?
15Memang menurut kelahiran, kami adalah orang Yahudi dan bukan "orang bukan Yahudi yang berdosa".
15My sme prírodou Židia a nie hriešnici z pohanov.
16Meskipun begitu kami tahu bahwa orang berbaik kembali dengan Allah hanya karena percaya kepada Yesus Kristus, dan bukan karena menjalankan hukum agama. Kami sendiri pun percaya kepada Yesus Kristus, supaya kami berbaik dengan Allah melalui iman kami itu, bukan karena kami menjalankan hukum agama. Sebab dengan menjalankan hukum agama, tidak seorang pun bisa berbaik kembali dengan Allah.
16Ale vediac, že sa človek neospravedlňuje zo skutkov zákona, ale skrze vieru Ježiša Krista, aj my sme uverili v Krista Ježiša, aby sme boli ospravedlnení z viery Kristovej a nie zo skutkov zákona pretože zo skutkov zákona nebude ospravedlnené niktoré telo.
17Kami berusaha berbaik kembali dengan Allah melalui hidup bersatu dengan Kristus. Tetapi kalau sesudah melakukan yang demikian, ternyata kami masih "orang-orang berdosa" juga seperti orang-orang bukan Yahudi, apakah ini berarti bahwa Kristuslah yang menyebabkan kami berdosa? Tentu saja tidak!
17Ale ak aj sami, ktorí hľadáme byť ospravedlnení v Kristovi, najdení sme ako hriešnici, tak čo tedy je Kristus azda služobníkom hriechu? Nech sa nestane!
18Kalau saya mulai mendirikan kembali pola hukum agama yang telah saya runtuhkan, maka saya menunjukkan bahwa saya sudah menjadi pelanggar hukum.
18Lebo ak to, čo som zboril, zase staviam, robím seba priestupníkom.
19Tetapi saya sudah mati terhadap hukum agama--dimatikan oleh hukum itu sendiri--supaya saya dapat hidup untuk Allah. Saya sudah disalibkan bersama Kristus.
19Lebo ja som skrze zákon zomrel zákonu, aby som žil Bohu.
20Sekarang bukan lagi saya yang hidup, tetapi Kristus yang hidup dalam diri saya. Hidup ini yang saya hayati sekarang adalah hidup oleh iman kepada Anak Allah yang mengasihi saya dan yang telah mengurbankan diri-Nya untuk saya.
20S Kristom spolu ukrižovaný som a žijem už nie ja, ale žije vo mne Kristus, a to, čo teraz žijem v tele, vo viere Syna Božieho žijem, ktorý si ma zamiloval a vydal sám seba za mňa.
21Saya tidak meremehkan rahmat Allah. Kalau hubungan orang dengan Allah menjadi baik kembali karena menjalankan hukum agama, itu berarti kematian Kristus tidak ada gunanya!
21Nepohŕdam milosťou Božou. Lebo ak je spravedlivosť skrze zákon, tedy Kristus nadarmo zomrel.